AKREL Melaksanakan Sosialisasi PPKPT
AKREL, Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Perguruan Tinggi (PPKPT) AKREL melaksanakan sosialisasi Permendikbudristek Nomor 55 Tahun 2024 Tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Tinggi. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Wakil Direktur Nining Suningsih, S.Pt., M.Si. Dalam sambutannya Nining mengungkapkan dan mengingatkan kepada Mahasiswa untuk dapat mencegah praktek kekerasan di lingkungan kampus…